· April, 2009

Kumpulan Artikel Tentang Sejarah dari April, 2009

Iran: Aksi Walk-out Para Diplomat Ditengah-Tengah Pidato Ahmedinejad

  21 April 2009

Presiden Iran Mahmoud Ahmadinejad sekali lagi menjadi topik utama media, ketika dia menuding Israel “negara rasis” dalam pidatonya di Konferensi Anti Rasisme PBB di Jenewa, Swiss. Para utusan negara Uni Eropa memprotes pernyataan Ahmedinejad tersebut dengan melakukan aksi walk-out. Jomhour mengunduh video berikut: Para penulis komentar menyorot persamaan insiden ini...

Perancis, Amerika, Afrika: Penghargaan “Y'a Bon”

  6 April 2009

"Banania" adalah minuman cokelat panas campur dari Perancis, diluncurkan di Perancis tahun 1912. Dilihat dari strategi pemasaran, pilihan ini dibuat dengan menghubungkan produk ini (dibuat dari cokelat, pisang, susu, dan gula) dengan Afrika atau Perancis Hindia Barat, agar terdengar lebih eksotis.